Jika para pemain memiliki kombinasi kartu yang sama, maka untuk menentukannya adalah dilihat dari lambang yang ada pada kartu. Lambang tersebut juga memiliki tingkatan dari rendah ke yang tinggi :
-Wajik ♦
-Keriting ♣
-Hati ♥
-Sekop ♠
Sejarah Munculnya Permainan Poker
Sejak abad ke 1600-an, permainan ini diciptakan di Jerman dengan nama “Pochen” yang berarti menggertak. Karena menyenangkan, permainan ini tersebar sangat cepat dan luas. Kemudian muncul versi Prancis yang disebut dengan “Poque”. Akhirnya permainan ini semakin besar dan mendunia.
Pada tahun 1840-an, permainan ini akhirnya mendapat nama yang sah dan masih digunakan sampai sekarang yaitu “Poker”. Poker tersebar luas menjadi salah satu yang paling digemari oleh para master judi. Seluruh kasino di dunia pasti memiliki permainan ini.
Strategi Master Poker Menangkan Judi Poker
Ada beberapa cara yang digunakan oleh para master dalam bermain Poker Online agar menghindari kekalahan yang tidak diinginkan.
-
Bawa Chip Secukupnya
Untuk melakukan jumlah deposit tidak masalah sesuai dengan keinginan anda. Tetapi jika anda sudah masuk ke dalam suatu room untuk bermain, ada baiknya anda tidak membawa seluruh chip anda. Anda bisa membawa sebagian saja. Hal ini untuk meminimalisir terjadinya all in yang anda lakukan dapat membangkrutkan anda.
Hal ini juga bisa digunakan untuk mengelabui musuh yang kurang fokus ketika anda melakukan all in maka mereka akan ragu mengingat itu merupakan satu – satunya sisa chip yang ada miliki. Padahal anda masih memiliki chip di saldo anda.
-
Mengamati Lawan
Ketika bermain beberapa putaran, yang harus anda lakukan adalah melihat cara lawan anda bermain. Jika anda sudah lebih jelas dengan permainan lawan anda, anda dapat mengalahkannya dengan mudah. Cara lain yang bisa anda lakukan sebelum bermain adalah menunggu di waiting seat dan mengamati permainan dari sana.
-
Melakukan Gertakan (Bluffing)
Strategi ini cukup efektif dalam memenangkan banyak uang di permainan poker. Anda hanya harus berpura- pura memiliki kartu yang bagus dan menaikkan jumlah taruhan anda. Dapat dipastikan bahwa lawan anda pasti takut dan bingung menerka kartu yang ada di tangan anda.
Bluffing sangat boleh dilakukan, tetapi tidak boleh secara terus menerus karena bahaya akan terbaca oleh pemain lain. Risiko cara ini juga tinggi apabila lawan anda memiliki kartu yang bagus. Maka dari itu sebelum lakukan bluffing, lakukan pengamatan terhadap lawan terlebih dahulu.